Harapan dan Pendapat Guru-Guru Reguler terhadap Pembelajaran Anak Berkebutuhan Khusus di Sekolah Dasar

Sri Widati, Budi Susetyo, Ahmad Mulyadiprana, Mamad Widya, Setyo Wahyu Wibowo

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk memahami dan mendeskripsikan harapan dan pendapat guru-guru reguler terhadap pembelajaran Anak Berkebutuhan Khusus (ABK) yang belajar di SD daerah binaan KKN Kabupaten Garut Jawa Barat. Subyek penelitian adalah guru-guru SD yang mengajar ABK di sekolahnya sebanyak 23 orang. Hasil pcnelitian menunjukkan bahwa sebagian besar para guru reguler mcmpunyai harapan yang sesuai dcngan prinsip pembelajaran ABK yaitu: tujuan pembelajarannya dapat memotivasi dan menarik perhatian anak, materinya disederhanakan untuk memudahkan anak dalam mempelajarinya, pembelajarannya dapat mengembangkan aspek fisik, inlelektual, sosial emosi, dan kreativitas anak, dan evaluasi yang diberikan dapat menggambarkan tingkat kcberhasilan siswa.

Kata kunci: harapan, pembelajaran, anak berkebutuhan khusus


Keywords


harapan, pembelajaran, anak berkebutuhan khusus

Full Text:

PDF

References


Creswell, J. W. (1994). Stubbs Research Design, Qualitative & Quantitative Approaches. London: Sage Publications

Foreman, Phil. (2002). Integration and Inclusion in Action. Mc PersonPrinting Group: Australi.

Hardman, M.L., dkk. (1984). Human Exceptionality: Sociaty, School and Family. Boston: Allyn Bacon.

Haring, N„ G.(ed.). (1982). Exceptional Children and Youth. Columbus: Charles E. Merrill Publishing Comp

Smith, J. D. (2006). Inklusi, Sekolah Ramah untuk Semua, Bandung: Nuansa. (Penerjemah: Denis, Ny.Enrica).

Kauffman, M., dkk. (1985). Mainstreaming Learner and Their Environment, Cambridge: Brookline.

Lemer, J.W. (1981). Learning Disabilities. Boston: Houghton Mifflin Company.

Logan, dkk. (1995). How Inclusion Built A Community of Learners. Educational Leadership, 52 (4)42-44.

Lynch, E.W. & Lewis, R.B. (1988). Exceptional Children and Adults an Introduction to Special Education. Glenview: Scott Foresman.

Mercer, C.D.& Mercer, A.R. (1993). Teaching Students with Learning Problems. London: Mervil Publishing Company.

Abdurrahman, M. (1994). Strategi Pembelajaran dalam PLB. Jakarta: Depdikbud Ditjen Dikti PPTG.

Reynold, M.C & Birch, J.W. (1988). Adaptive Mainstreaming; A Primer for Teachers and Principals. New York: John Wiley.

Stubbs, Sue. (2002). Inclusive Education: Where There Are Few Resources. The Atlas Alliance: Gronland, Oslo.

Sunardi. (1997). Kecenderungan dalam Pendidikan Luar Biasa. Jakarta: Depdikbud Dirjen Dikti PPTA.

Surya, Mofh (1996). Psikologi Pembelajaran dan Pengajaran.

Bandung: Pustaka Bani Quraisy.

Wardani, IGAK. (1995). Pengembangan Perencanaan Pengajaran dalam Pendidikan Luar Biasa. Jakarta: Depdikbud.




DOI: https://doi.org/10.17509/jassi.v11i1.3955

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 Universitas Pendidikan Indonesia

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

 

Jurnal Asesmen Dan Intervensi Anak Berkebutuhan Khusus is published
by Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)
e-ISSN : 2776-8783
p-ISSN : 1412-9337
View My Stats