Enrichment Materi Pembelajaran Sejarah tentang Peranan Peranakan Arab Pada Masa Pergerakan Kemerdekaan Indonesia
Abstract
Tulisan ini ditujukan untuk mengembangkan proses pembelajaran sejarah dengan mengimplementasikan pengayaan (enrichment) tentang peranan peranakan Arab di Indonesia pada masa pergerakan kemerdekaan Indonesia. Metodologi penelitian sejarah digunakan dalam riset ini yaitu melalui tahap heuristik, kritik, interpretasi dan historiografi. Karya tulis ini merujuk kepada hasil penelitian sebelumnya yang telah merekonstruksi peran peranakan Arab pada masa pergerakan kebangsaan sampai periode revolusi kemerdekaan. Hasil historiografi tersebut selanjutnya akan diimplementasikan melalui enrichment dalam pembelajaran sejarah pada materi periode pergerakan kebangsaan sampai revolusi kemerdekaan. Kajian ini dilandasi oleh pentingnya membangun rekonstruksi yang utuh tentang peran semua kelompok masyarakat dalam sejarah Indonesia. Kajian ini berupaya untuk mengkaji, menelaah, dan mendeskripsikan peran peranakan/keturunan Arab dalam sejarah Indonesia terutama pada masa perjuangan kemerdekaan Indonesia untuk selanjutnya dapat dijadikan suplemen dalam buku teks pelajaran sejarah pada jenjang pendidikan menengah atas/sederajat. Kajian ini dapat membangun rekonstruksi peristiwa sejarah secara utuh yang dapat menghasilkan informasi, persepsi dan historiografi peranan semua elemen masyarakat Indonesia dalam sejarah Indonesia untuk kepentingan pendidikan sejarah.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Alatas, I. F . (2015). Gold and silver,branded horses, and well-tilled land: gender and hadrami migration. Indonesia Feminist Journal, 3(1): 4-13.
Aziz, Z., Salleh, A., & Ribu, H. E. (2010). A study of national integration: Impact of multicultural values. Procedia-Social and Behavioral Sciences, 7, 691-700. 10.1016/j.sbspro.2010.10.094.
Befring, E., Thousand, J. S., & Nevin, A. (2000). From normalization to enrichment. A retrospective analysis of the transformation of special education principles. Restructuring for caring and effective education. Baltimore: Paul Brooks Publishing.
Berg, L. W. C. van den. (2010). Orang arab di nusantara. Komunitas Bambu.
Clark, B. (1988). Growing up gifted. Bell & Howell Co.
Garvey, B. & Mary Krug. (2015). Model-model pembelajaran sejarah di sekolah menengah atas. Ombak.
Hasan, S.H. (2012). Pendidikan sejarah indonesia: Isu dalam ide dan pembelajaran. Rizky Press.
Henrard, K. (2000). Devising an adequate system of minority protection: individual human rights, minority rights, and the right to self-determination. Martinus Nijhoff Publishers.
Jarolimek, J. (1986). Social studies in elementary education. Macmillan Publishing Company.
Jonge, H. D. dan Nico Kaptein (2002). The Arab presence in southeast asia: some introductory remarks, dalam jonge, huub de dan nico kaptein (eds). transcending borders: arabs, politics, trade, and islam in southeast asia. KITLV Press.
Kesheh, N. M. (1999). The Hadrami awakening: Community and identity in the netherlands east indies, 1900-1942. Cornell Southeast Asia Program.
Kochhar. (2008). Pembelajaran sejarah. Grasindo.
Renier, G.J., (1961). History: It purpose and method. George Allen Unwin Ltd.
Rijal, S. (2017). Internal dynamics within hadhrami arabs in indonesia: From social hierarchy to islamic doctrine. Journal of Indonesia Islam, 11(1): 1-28. 10.15642/JIIS.2017.11.1.1-28
Sjamsuddin, H. (2005). Model-model pengajaran sejarah: beberapa alternative untuk SLTA. Dalam Suwirta, A., & Saripudin, D (ed.). Sejarah dalam perubahan, penghormatan 70 tahun prof. dr. h. ismaun, m.pd., (hlm. 175-194). Historia Utama Press.
Slama, M. (2005). Indonesian hadhramis and the hadhramaut: an old diaspora and its new connections. Antropologi Indonesia, 29(2),107-113.
Smith, W. G. C. (1997). Hadhramaut and the hadhrami in the modern colonial era: an introductory survey. Freitag, U., & William G. Clerence Smith (eds.), Hadhrami Traders, Scholars, and Statesmen in Indian Ocean,1750s-1960s. Brill.
Wasino & Hartatik, E.S. (2018). Metode penelitian sejarah dari Riset hingga Penulisan. Magnum.
Wineburg, S. (2006). Berfikir historis, memetakan masa depan mengajarkan masa lalu. Yayasan Obor Indonesia.
Wiriaatmadja, R. (2002). Pendidikan sejarah di Indonesia, perspektif lokal, nasional dan global. Historia Utama Press.
DOI: https://doi.org/10.17509/historia.v4i2.30197
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Historia: Jurnal Pendidik dan Peneliti Sejarah
INDEXED
TOOLS
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Alamat Redaksi: Gedung Numan Soemantri, FPIPS UPI, Departemen Pendidikan Sejarah, Lantai 2, Jl. Dr. Setiabudhi No 229 Bandung, 40154