POLA ASUH OTORITER SEBAGAI PEMBENTUK PERILAKU AGRESIF ANAK USIA DINI
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bentuk perilaku agresif yang muncul pada anak dengan pola asuh otoriter yang diterapkan oleh orangtua. Penelitian ini menggunakan lima keluarga yang terdiri dari ayah dan ibu dan anak berusia 5-6 tahun dengan bentuk pola asuh otoriter sebagai subjek penelitian. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif deskriptif dengan pengumpulan data melalui observasi, dan wawancara. Selanjutnya setelah data terkumpul, analisis data dilakukan dengan cara mendisplay data, reduksi data, dan menarik kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan, terdapat dua perilaku agresif yang muncul pada anak yaitu agresif verbal dan agresif fisik, dan orangtua yang menerapkan pola asuh otoriter dengan tujuan membentuk anak menjadi anak yang sukses. Hal tersebut menunjukkan bahwa pola asuh otoriter dapat membentuk perilaku agresif pada anak.
Keywords
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Asri, I, G, G, A, Sri. (2018). Hubungan Pola Asuh Terhadap Perkembangan Anak Usia Dini. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 2(1), 1-9.
Berangka, Dedimus. (2018) Pengaruh Pola Asuh Orangtua, Budaya Sekolah dan Motivasi Belajar Terhadap Disiplin Belajar Siswa MP Di Lingkungan YPPK Di Distrik Merauke. Jurnal jumpa, 4(1), 19-38.
Essa, Eva, L. (2014). Introduction to Early Childhood Education. Wadsworth: Cengage Learning.
Giamminuti, Stefania. (2017). Early Childhood Educators’ Perspectives on Children’s Rights. International journal of Children’s Rights, 25, 24-49.
Kidman, Lynn. (2005). Athlete-centred coaching : Developing Inspired and Inspiring People. New Zealand: Innovative.
Lang, Ariel, L. Gartstein, Maria A. Rodgers, Carie S. & Lebeck, Meredith M. (2010). The Impact of Maternal Childhood Abuse on Parenting and Infant Temperament. Journal of Child and Adolescent Psychiatric Nursing, 23(2), 100-110.
Morris, Amanda, S. Crisa, Michael. Silk, Jennifer. & Houltberg, Benjamin. (2017). The Impact of Parenting on Emotion Regulation During Childhood and Adolescence. Child Development Perspective, 1-6.
Pratiwi, Defanny, Fauziyah., Ruli, Hafidah., Adriani, Rahma, P. (2019). Pola Asuh Otoriter dengan Perilaku Agresif Anak Usia 5-6 Tahun. Jurnal Kumara Cendikia, 7(1), 79-88.
Rezo, Susan, illies., & Bosacki, Sandra. (2003). Invisible Bruises: Kindergartners’ Perceptions of Bullying. International Journal of Children’s Spirituality, 8(2), 1-129.
Sanders, Matthew, r., & Mazzucchelli, revor, G. (2018). The Power of Positive Parenting. Canada:Oxford University Press.
Santrock, Jhon, W. (2007). Perkembangan Anak. Jakarta: Erlangga.
Sari, Desi, Kurnia. Saparahayuningsih, Sri. & Suprapti, Anni. (2018). Pola Asuh Orangtua pada Anak yang Berperilaku Agresif: Studi Deskriptif di TK Tunas Harapan Sawah Lebar Kota Bengkulu . Jurnal ilmiah potensia, 3(1), 1-6.
Sujino, uliani, Nurani. (2012). Konsep Dasar Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta:Indeks.
Susan, R. (2006). Rethinking Parent Involvement During The Transition to first Grade: A Focus on Asian American Families. The School Community Journal, 16, 107-126.
Thomas, Jesse. (2016). Learning From Homeschooling Routines. Journal of Research Christian Education, 25(3), 233-250.
Wildenger, Leah, K., & McIntyrw, Laura, Lee. (2011). Family Concerns and Involvement During Kindergarten. Journal of Child and Family Studies, 20, 387-396.
DOI: https://doi.org/10.17509/cd.v11i2.25747
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 UPI kampus cibiru
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Cakrawala Dini: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini
Published in collaboration Program Studi PGPAUD UPI Kampus Cibiru, APG PAUD Indonesia, and PPJ PAUD Indonesia
Cakrawala Dini: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Based on a work at https://ejournal.upi.edu/index.php/cakrawaladini.