Implementasi Model Inkuiri dalam Pembelajaran Soccer Like Games untuk Meningkatkan Jumlah Waktu Aktif Belajar Siswa
Abstract
The background of this study was the low level of play skill and also the application of learning models of physical education at primary schools. In order to resolve those problems, the researchers applied a strategy called "The Implementation of Inquiry Model in Learning Soccer like games to Increase The Amount of Active Learning Time for The 5th Grade Students". The goal of this research was to know the increasing of the 5th grade students' skills at SDN 062 Ciujung, Bandung City in playing soccer like games. Classroom Action Research was used as the method of this research. The object of this research was SDN Ciujung Bandung City. There were 30 students participated as the subject of this research. The result of this achieved (80,00%) for the amount of active learning time at (76,00%). From the previous data, it could be concluded that there were some increasing for each cycles and actions and so the application of inquiry model for soccer like games could increase students' skill with the learning time.
Abstrak
Studi ini dilatar belakangi oleh rendahnya waktu aktif belajar pada keterampilan bermain soccer like games dan kurangnya penerapan model-model pembelajaran Pendidikan jasmani di Sekolah Dasar maka peneliti dalam upaya mengatasi permasalahan tersebut peneliti menerapkan salah satu strategi pembelajaran yaitu Implementasi Model Inquiri Dalam Pembelajaran Soccer like-games untuk Meningkatkan Jumlah Waktu Aktif Belajar (JWAB) Siswa Kelas V SD yang bertujuan untuk mengetahui peningkatan keterampilan bermain Soccer like-games kelas V SDN 062 Ciujung Kota Bandung. Metode penelitian yang digunakan yaitu Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Objek dalam penelitian ini yaitu Sekolah Dasar Negeri Ciujung Kota Bandung. Subjek dalam penelitian ini sebanyak 30 siswa. Hasil observasi menunjukan tingkat keterampilan bermain siswa mencapai (80,00%) dan pada jumlah waktu aktif belajar berjumlah (76,00%). Dari data hasil penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa mengalami peningkatan presentase setiap siklus dan tindakannya sehingga dengan penerapan model inkuiri pada permainan Soccer like-games dapat meningkatkan keterampilan bermain siswa dengan waktu belajar.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Amin, D. I., & Sigit, D. (2018). Instrumen Asesmen Pemahaman Konseptual Berorientasi Higher Order Thinking Skills Keterampilan Proses dan Sikap terhadap Sains pada Bahan Kajian Hidrokarbon dan Minyak Bumi. (2017), 1142–1146.
Arikunto, S. (2006a). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Arikunto, S. (2009b). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Bahagia, Y. & Mujianto, S. (2010). Fasilitas dan Perlengkapan Penjas. Bandung: FPOK UPI
Endarti, A. (2016). Penerapan Metode Pembelajaran Inquiry untuk Meningkatkan Hasil Belajar dan Sikap Siswa pada Mata Pelajaran Boga Dasar Kelas X-JBG-3 SMK N 4 Yogyakarta. Universitas Negeri Yogyakarta
Hidayat, T. (2017). Pembelajaran Soccer like games Dalam Meningkatkan Keterampilan Dasar Sepakbola Pada Siswa Di Smpn 1 Karawang. Judika (Jurnal Pendidikan Unsika)
Lahadisi. (2014). Inkuiri: Sebuah Strategi Menuju Pembelajaran Bermakna. Jurnal Al-Ta’dib Vol. 7 No. 2 Juli-Desember 2014.
Mahendra, A. (2015). Filsafah Pendidikan Jasmani. Bandung: CV. Bintang Warliartika.
Mappeasse, M. Y. (2009). Pengaruh Cara dan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Programmable Logic Controller (PLC ) Siswa Kelas III Jurusan Listrik SMK Negeri 5 Makassar. Jurnal Medtek, 1(2), 1–6.
Mardotillah, M., & Zein, D. M. (2017). Silat: identitas budaya, pendidikan, seni bela diri, dan pemeliharaan kesehatan. 18(2), 121–133.
Memmert, D. & Harvey, S. (2008) The Games Performance Assesment Instrument (GPAI): Some Concers and solutions for the futher Development. Journal of Teaching Physical Education.
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Suntoda, A. (2017). Upaya Menigkatkan Jumlah Waktu Aktif Belajar Melalui Penerapan Pengajaran Peer Teaching dalam Pembelajaran Tennis. Vol. 12 No. 2
Stephani, M. R., Nur, L., Hambali, B., Suherman, A., & Subarjah, H. Comparative Analysis of Student Learning Motivation and Motion Intensity in Tactical and Technical Learning Models in Invation Games. Jurnal Pendidikan Jasmani dan Olahraga. 4(2), 225-230.
Stephani, M. R. (2017). Stimulasi Kemampuan Berpikir Kritis Melalui Pembelajaran Berbasis Masalah Pada Pendidikan Jasmani. Jurnal Pendidikan Jasmani Dan Olahraga, 2(1), 16-27.
Stephani, M. R., Suherman, A., & Mulyana, R. B. (2014). Pengaruh Model Pembelajaran Inkuiri terhadap Kemampuan Berpikir Kritis dan Keterampilan Bermain Bola Basket. Edusentris, 1(2), 156-170.
Juliantine, T., & Arifin, F. The Effect of Learning Model and Intelligence Quotient on Critical Thinking and Handball Games Performance. Jurnal Pendidikan Jasmani Dan Olahraga, 4(1), 37-42.
DOI: https://doi.org/10.17509/tegar.v3i1.20492
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2019 Irvan Hilmy Suryaman
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
This journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge.
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.