PENERAPAN NILAI-NILAI KEARIFAN LOKAL TRADISI NGAROT DALAM PEMBELAJARAN SOSIOLOGI

Ayu Riyanti

Abstract


Tradisi Ngarot merupakan tradisi yang terdapat di Desa Lelea, Kecamatan Lelea, Kabupaten Indramayu. Upacara adat Ngarot di ikuti oleh generasi-generasi muda dimana mereka diajarkan untuk bercocok tanam atau bertani. Ketika upacara adat tradisi Ngarot berlangsung banyak nilai-nilai yang arif serta pesan-pesan eksplisit yang patut di ajarkan dan dijaga eksistensinya agar kehidupan generasi selanjutnya masih tetap memegang teguh nilai dan norma terdahulu. Akibat banyak pergeseran nilai dan norma dalam masyarakat maka diperlukan pembelajaran di sekolah yang berbasis kearifan lokal khususnya dalam mata pelajaran sosiologi. penelitian ini ditulis dengan menggunakan metode observasi dan studi literatur dengan mengumpulkan data primer dari penelitian terdahulu dan terjun langsung kelapangan.


Full Text:

PDF

References


Agung Hartoyo. 2012. “Eksplorasi Ayatrohaedi. 1986. Kepribadian Budaya Bangsa (Local Genius). Jakarta: Pustaka Pelajar.

Dasuki, H.A. (1977). Sejarah Indramayu. Indramayu: Depdikbud.

Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Indramayu. (2004). Upacara Adat Ngarot. Indramayu: Depdikbud

Hartomo, H & Amicum Aziz. (2010). Ilmu Sosial Dasar. Jakarta: Bumi Aksara.

Koentjaraningrat. (1976). Beberapa Pokok

Antropologi

Rakyat. Koentjaraningrat.

Sosial. Djakarta: Dian

(2003). Pengantar Antropologi. Jakarta: Rineka Cipta.

Martono, N. (2012). Sosiologi Perubahan Sosial : Perspektif Klasik, Modern, Posmodern, dan Poskolonial. Jakarta: PT Raja Graffindo Persada.

Peursen, V . (1976). Sosiologi Kebudayaan. Jakarta: Kanisius.

Rahyono. (2009). Kearifan Budaya dalam Kata. Jakarta: Wedatamawidyasastra. Rendra. (1983). Mempertimbangkan Tradisi.

Jakarta: Gramedia.

Samian (Mantan Kuwu Lelea). (2005). Sejarah

Desa Lelea. Indramayu: Tidak diterbitkan. Sibarani, Robert 2012. Kearifan Lokal:

Hakikat, Peran dan Metode Tradisi Lisan. Jakarta: Asosiasi Tradisi Lisan.

Soekanto, S. (2010). Sosiologi : Suatu

Pengantar. Jakarta: Rajawali Pers. Sztompka, Piötr. (2008). Sosiologi Perubahan

Sosial. Jakarta: Prenada.




DOI: https://doi.org/10.17509/sosietas.v8i1.12496

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 SOSIETAS

Creative Commons License

This Journal is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License