Pengaruh Gerakan Literasi Sekolah (GLS) terhadap Minat Membaca Siswa Sekolah Dasar

Nurul Fatonah, Ernawulan Syaodih, Lisna Hanfyah

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gerakan literasi sekolah terhadap minat membaca siswa sekolah dasar. Program Gerakan Literasi Sekolah (GLS) melibatkan seluruh warga sekolah (guru, peserta didik, orangtua/wali murid) dan masyarakat untuk menjadikan sekolah sebagai organisasi pembelajaran yang warganya literat sepanjang hayat melalui pelibatan publik. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif dengan metode deskripsi korelasi. Variabel yang diteliti yaitu pencapaian tahap pembiasaan GLS sebagai variabel (X) dan minat baca sebagai variabel (Y). Dalam penelitian ini yang menjadi populasi adalah peserta didik kelas IV di sebuah sekolah dasar di Kabupaten Garut dengan jumlah sampel 40. Peneliti mengambil sampel menggunakan teknik sampling jenuh. Sedangkan pengumpulan data dilakukan dengan menyebar angket/kuesioner, wawancara dan observasi. Hasil uji coba menunjukkan pengaruh GLS terhadap minat baca siswa dibuktikan dengan perhitungan korelasi yang diperoleh sebesar 0,627 dan koefisien determinasi sebanyak 39% dan pembuktian t-hitung lebih besar dari t-tabel (4.926 > 1.68488). Keberhasilan program GLS dalam penelitian ini layak untuk dikonfirmasi oleh hasil penelitian lain di berbagai tempat di Indonesia. Lebih lanjut penelitian seperti ini berpotensi memberi sumbangan pada data besar untuk kecerdasan buatan (artificial intelligence).

References


Agustien, H. I. R. (2015). Peningkatan Literasi Sekolah: Apa Implikasinya Bagi Para Pendidik? “The Role of Indigenous Languages in Constructing Identity,” 183–187. http://eprints.undip.ac.id/55393/1/Proceedings_LAMAS_5_2015_Edisi__Revisi._Helena_I._R._Agustien.pdf

Amri, N. (2020). Pengaruh Implementasi Asesmen Kinerja Terhadap Karakter Dan Literasi Sains Siswa Kelas IV MIN 2 Konawe Selatan. Jurnal Pendidikan Dasar Flobamorata, 1(2), 40–48. https://doi.org/10.51494/jpdf.v1i2.293

Arsini, Y., Sitompul, F. A. F., & Nasution, K. A. (2023). Hubungan Psikologi Sosial Dalam Perilaku Manusia. Guruku: Jurnal Pendidikan Dan Sosial Humaniora, 1(3), Article 3. https://doi.org/10.59061/guruku.v1i3.274

Aziz, A. (2018). Rancangan Implementasi Gerakan Literasi Sekolah melalui Perpustakaan di MIM Gandatapa Banyumas. Publication Library and Information Science, 2(1), Article 1. https://doi.org/10.24269/pls.v2i1.981

Conklin, J. (2005). Review of A Taxonomy for Learning, Teaching, and Assessing: A Revision of Bloom’s Taxonomy of Educational Objectives Complete Edition [Review of Review of A Taxonomy for Learning, Teaching, and Assessing: A Revision of Bloom’s Taxonomy of Educational Objectives Complete Edition, by L. W. Anderson, D. Krathwohl, P. Airasian, K. A. Cruikshank, R. E. Mayer, P. Pintrich, J. Raths, & M. C. Wittrock]. Educational Horizons, 83(3), 154–159. https://www.jstor.org/stable/42926529

Datareportal. (2024, February 21). Digital 2024: Indonesia. DataReportal – Global Digital Insights. https://datareportal.com/reports/digital-2024-indonesia

Destrianto, K. (2021). Evaluasi Program Gerakan Literasi Sekolah di SD Kristen 04 Eben Haezer. Scholaria: Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 11(2), 133–139. Retrieved from https://ejournal.uksw.edu/scholaria/article/view/3505

Dharma, K. (2020). Implementasi Gerakan Literasi Sekolah dalam Menumbuhkan Minat Baca Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Edukasi Nonformal, 1(1), 70-76. Retrieved from https://ummaspul.e-journal.id/JENFOL/article/view/403

Elendiana, M. (2020). Upaya Meningkatkan Minat Baca Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK), 2(1), 54–60. https://doi.org/10.31004/jpdk.v2i1.572

Favoury, S. (2019). Pelaksanaan Program Gerakan Literasi Sekolah untuk Siswa Tunagrahita Kelas VIII di SLB Negeri Pembina Yogyakarta. Widia Ortodidaktika, 8(7), Article 7. https://journal.student.uny.ac.id/ojs/index.php/plb/article/view/16134

Hamran, H., Akib, I., Marlina, S., & Khaerati, K. (2021). Pelatihan Gerakan Literasi Sekolah (GLS) Bagi Guru-guru di SMPN 4 Bantimurung Kabupaten Maros. Journal Of Human And Education (JAHE), 1(2), Article 2. https://doi.org/10.31004/jh.v1i2.25

Ikawati, E. (2013). UPAYA MENINGKATKAN MINAT MEMBACA PADA ANAK USIA DINI. Logaritma : Jurnal Ilmu-Ilmu Pendidikan dan Sains, 1(02), Article 02. https://doi.org/10.24952/logaritma.v1i02.219

Khotimah, K., Akbar, S., & Sa’dijah, C. (2018). Pelaksanaan Gerakan Literasi Sekolah. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 3(11), Article 11. https://doi.org/10.17977/jptpp.v3i11.11778

Langenberg, D. (2000). Teaching children to read: An evidence-based assessment of the scientific research literature on reading and its implications for reading instruction. https://www.semanticscholar.org/paper/Teaching-children-to-read%3A-An-evidence-based-of-the-Langenberg/01f49cbfe493be8b33a6e7fff9eb9f85c0624600

Muhammad, H. (2021). Desain Induk Gerakan Literasi Sekolah. https://pusatstudiliterasi.unesa.ac.id/post/desain-induk-gerakan-literasi-sekolah

Muliani, R. D., & Arusman. (2022). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Minat Belajar Peserta Didik. Jurnal Riset dan Pengabdian Masyarakat, 2(2), Article 2. https://doi.org/10.22373/jrpm.v2i2.1684

National Reading Panel. (2000). Teaching Children To Read: An Evidence-Based Assessment of the Scientific Research Literature on Reading and Its Implications for Reading Instruction. Web site: http://www. https://eric.ed.gov/?id=ED444126

Pakpahan, R. (2017). Faktor-Faktor yang Memengaruhi Capaian Literasi Matematika Siswa Indonesia dalam Pisa 2012. Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 1(3), 331-348. https://doi.org/10.24832/jpnk.v1i3.496

Pratiwi, I. (2020). Belajar dari pinggiran: Replika program peningkatan literasi dasar siswa di kelas awal. Pusat Penelitian Kebijakan, https://oailib.unej.ac.id/vufind/Record/repokemdikbud_21683_

Rafiqa, R. (2020). Metode Membaca Permulaan Di Kelas 1 Sekolah Dasar. Social, Humanities, and Educational Studies (SHES): Conference Series, 3(3), Article 3. https://doi.org/10.20961/shes.v3i3.57151

Ritonga, A. A., Purba, A. Z., Nasution, F. H., Adriyani, F., & Azhari, Y. (2023). Keterampilan Membaca Pada Pembelajaran Kelas Tinggi di Tingkat MI/SD. Inspirasi Dunia: Jurnal Riset Pendidikan dan Bahasa, 2(3), Article 3. https://doi.org/10.58192/insdun.v2i3.988

Sari, I. F. R. (2018). Konsep Dasar Gerakan Literasi Sekolah Pada Permendikbud Nomor 23 Tahun 2015 Tentang Penumbuhan Budi Pekerti. Al-Bidayah : Jurnal Pendidikan Dasar Islam, 10(1), Article 1. https://doi.org/10.14421/albidayah.v10i1.131

Simbolon, N. (2013). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Minat Belajar Peserta Didik. Elementary School Journal PGSD FIP Unimed, 1(2), article 2. https://doi.org/10.24114/esjpgsd.v1i2.1323

Torgesen, J., Houston, D., & Rissman, L. (2007). Improving Literacy Instruction-Guide for Principals. http://www.csun.edu/~rinstitute/Content/policy/Torgesen-Improving%20Literacy%20Instruction-Guide%20for%20Principals.pdf

Wilson, L. O., & Leslie, C. (2016). Anderson and Krathwohl Bloom’s Taxonomy Revised. https://www.quincycollege.edu/wp-content/uploads/Anderson-and-Krathwohl_Revised-Blooms-Taxonomy.pdf




DOI: https://doi.org/10.17509/jpi.v6i1.65417

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.