Pengaruh Media Pembelajaran Canva terhadap Hasil Belajar Siswa Memahami Teks Biografi

Raka Pajarullah, Heti Triwahyuni

Abstract


Kajian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media pembelajaran aplikasi Canva terhadap hasil belajar peserta didik dalam memahami teks biografi. Penelitian ini merupakan kajian kuantitatif dengan metode eksperimen dan desain one group pretest posttest design. Penelitian dilakukan di SMA Negeri 1 Ciwaru kelas XI dengan sampel sebanyak 32 peserta didik. Untuk membedakan hasil pretest dengan  posttest, peneliti menerapkan metode pembelajaran konvensional pada pretest sedangkan media pembelajaran aplikasi Canva pada posttest. Instrumen untuk mengukur kemampuan belajar peserta didik menggunakan soal pilihan ganda berupa pretest dan posttest. Hasilnya menunjukkan bahwa hasil posttest pada soal pemahaman materi teks biografi mengalami peningkatan yang signifikan dibandingkan dengan hasil pretest. Dapat disimpulkan bahwa media aplikasi Canva berpengaruh dan sekaligus dapat meningkatkan kemampuan peserta didik dalam memahami teks biografi.

Keywords


hasil belajar; media pembelajaran; teks biografi

Full Text:

PDF

References


Agustini. (2018). Pengembangan lembar kerja peserta didik elektronik berbasis keterampilan proses sains materi sel kelas XI SMA. Jurnal Biology Teaching and Learning, 1(1), 53-61.

Aulia, Firman, D. (2023). Pengaruh multimedia interaktif berbasis Canva terhadap kemampuan membaca permulaan siswa Sekolah Dasar. Alpen: Jurnal Pendidikan Dasar, 7(1), 32-41.

Ilmiyah, L., Purnama, S., & Mayangsari, S. N. (2018). Analisis kesalahan peserta didik dalam menyelesaikan soal cerita sistem persamaan linear dua variabel. Auladuna: Jurnal Pendidikan Dasar Islam, 5(1), 105-115.

Hutauruk, P., & Simbolon, R. (2018). Meningkatkan hasil belajar siswa dengan alat peraga pada mata pelajaran IPA kelas IV SDN nomor 14 Simbolon Purba. SEJ (School Education Journal, 8(2), 121-129.

Lestiawan, F., & Johan, A. B. (2018). Penerapan metode pembelajaran example non-example untuk meningkatkan keaktifan dan hasil belajar dasar-dasar pemesinan. Jurnal Taman Vokasi, 6(1), 98-106.

Mahfudin, A,. Setiawan, D. L., & Kartika, I. (2020). Sistem pengelolaan nilai rapor menggunakan aplikasi microsoft excel berbasis VBA (visual basic for application) di SMKN 1 Palasah. Indonesian Journal of Science Learning, 2(2), 8-25.

Merdiana, M., & Yamlean, M. (2022). Pengaruh penggunaan media canva terhadap hasil belajar siswa kelas VII mata pelajaran IPS SMP Nurul Hidayah Babelan Bekasi. Panca Sakti Bekasi: Jurnal Pendidikan dan Bisnis, 3(2), 357-366.

Montolalu, C., & Langi, Y. (2018). Pengaruh pelatihan dasar komputer dan teknologi informasi bagi guru-guru dengan Uji-T berpasangan (paired sample T-Test). D’Cartesian, 7(1), 44-46.

Nurhasanah, A., Pribadi, R. A., & Syarial, M. A. (2022). Penggunaan media pembelajaran sebagai upaya menciptakan pembelajaran aktif di kelas. Didaktik : Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang, 7(02), 514-522.

Oktaviana, D., & Prihatin, I. (2018). Analisis hasil belajar siswa pada materi perbandingan berdasarkan ranah kognitif revisi taksonomi Bloom. Buana Matematika: Jurnal Ilmiah Matematika dan Pendidikan Matematika, 8(2), 81-88.

Ramadan, E., & Triwahyuni, H. (2020). Efektifitas pembelajaran menyimak dongeng berbasis Youtube dalam pembelajaran bahasa Sunda pada masa pandemi. Indonesian Journal of Science, 1(1), 130-138.

Sintawati, M., & Indriani, F. (2019). Pentingnya literasi ICT guru di era revolusi industri 4.0. Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 1(2), 417-422.

Sugawara, E., Nikaido, H. (2014). Peraturan menteri pendidikan dan kebudayaan Republik Indonesia nomor 103 tahun 2014 tentang pembelajaran pada pendidikan dasar dan pendidikan menengah. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689-1699.

Trisnawati, W., & Sari, A. K. (2019). Integrasi keterampilan abad 21 dalam modul sociolinguistics: keterampilan 4C (collaboration, communication, critical thinking, dan creativity). Jurnal Muara Pendidikan, 4(2), 455-466.

Thahir, R. (2021). Pengaruh pembelajaran daring berbasis Google Classroom terhadap hasil belajar mahasiswa Pendidikan Biologi. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(4), 1936-1944.

Zakiyah., Amin, A., & Lovisia, E. (2021). Penerapan metode eksperimen pada pembelajaran fisika siswa kelas X SMAN 3 Lubuklinggau tahun pelajaran 2018/2019. Silampri Jurnal Pendidikan Ilmu Fisika, 3(1), 58-69.




DOI: https://doi.org/10.17509/jlb.v14i2.58930

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 LOKABASA

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats

Lisensi Creative Commons
This work is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.