MANFAAT EKONOMI AIR PANAS DAN DAYA DUKUNG FISIK DI SARI ATER HOTEL AND RESORT
Abstract
Masyarakat perkotaan kini membutuhkan rekreasi yang mudah dijangkau dan tidak memerlukan
waktu yang banyak. Trend Back to nature sedang menjadi gaya hidup masyarakat modern.
Masyarakat banyak memilih pergi ke tempat-tempat yang alami dan merasakan sensasi yang
mungkin jarang didapat dalam kegiatan sehari-hari. Bentuk tempat wisata yang dirasa Back to
nature salah satunya adalah pemandian air panas yang dibangun untuk spa, tempat berendam,
dan ada juga untuk terapi kesehatan. Salah satu tempat berendam yang menjadi pelopor adalah
Sari Ater Hotel and Resort. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui nilai ekonomi dari air
panas sebagai objek utama Sari Ater dengan metode Travel Cost Method dan bagaimana daya
dukung fisik di Sari Ater. Hasil penelitian menunjukan bahwa nilai ekonomi Sari Ater Hotel and
Resort sebesar Rp. 75.829.104.100. dan daya dukung fisik Sari Ater Hotel and Resort dapat
menampung hingga 8.334 wisatawan per harinya.
Kata kunci: manfaat ekonomi, air panas, daya dukung fisik
waktu yang banyak. Trend Back to nature sedang menjadi gaya hidup masyarakat modern.
Masyarakat banyak memilih pergi ke tempat-tempat yang alami dan merasakan sensasi yang
mungkin jarang didapat dalam kegiatan sehari-hari. Bentuk tempat wisata yang dirasa Back to
nature salah satunya adalah pemandian air panas yang dibangun untuk spa, tempat berendam,
dan ada juga untuk terapi kesehatan. Salah satu tempat berendam yang menjadi pelopor adalah
Sari Ater Hotel and Resort. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui nilai ekonomi dari air
panas sebagai objek utama Sari Ater dengan metode Travel Cost Method dan bagaimana daya
dukung fisik di Sari Ater. Hasil penelitian menunjukan bahwa nilai ekonomi Sari Ater Hotel and
Resort sebesar Rp. 75.829.104.100. dan daya dukung fisik Sari Ater Hotel and Resort dapat
menampung hingga 8.334 wisatawan per harinya.
Kata kunci: manfaat ekonomi, air panas, daya dukung fisik
DOI: https://doi.org/10.17509/jurel.v12i2.1463
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Jurnal Manajemen Resort & Leisure berada di bawah lisensi Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International.