Gambaran Tingkat Pengetahuan Masyarakat Generasi Y Mengenai Aktivitas Wisata Trekking

Susianty Natalia Dewi, Ute Lies Siti Khadijah, Enjat Munajat

Abstract


ABSTRACT

The increasing need for tourism amidst limited wiggle room during the COVID-19 pandemic makes tourists look for alternative tourism. One of them is by trying adventure tourism in the form of trekking. Trekking is a sports activity with sports characteristics that physically leads to a healthy lifestyle while having an element of travel. But there are still many people who don’t know not even understand the information about trekking tourism. The purpose of this research is to see an overview of the level of knowledge of generation Y people regarding trekking tourism. The selection of generation Y people as respondents in this study is because generation Y society has more experience, high understanding and mastering digitalization. This research is a quantitative descriptive method. Data collection techniques using questionnaire with 200 respondents, then the data was analyzed with univariate analysis using Guttman Scale. The results showed that the general description of knowledge about trekking tourism showed a high level of knowledge, which is 80.1% from 100%, while the specifically description of knowledge about trekking tourism showed a relatively less level of knowledge, which is 73.63% from 100%. In general, the average percentage of both shows a high level of knowledge of respondents in understanding the description of trekking tourism which is 76.87% from 100%.

Keywords : Trekking; Adventure tourism; Sports tourism; Generation Y.

 

ABSTRAK

Meningkatnya kebutuhan pariwisata di tengah terbatasnya ruang gerak selama pandemi COVID-19 membuat wisatawan mencari alternatif wisata. Salah satunya dengan mencoba wisata petualangan berupa trekking. Trekking merupakan suatu kegiatan olahraga dengan karakteristik sportif yang secara fisik mengarah pada gaya hidup sehat sekaligus memiliki unsur berwisata. Namun masih banyak masyarakat yang belum mengenal bahkan tidak memahami informasi mengenai wisata trekking. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat gambaran tingkat pengetahuan masyarakat generasi Y mengenai wisata trekking. Dipilihnya masyarakat kategori generasi Y sebagai responden dalam penelitian ini dikarenakan masyarakat generasi Y memiliki lebih banyak pengalaman, pemahaman tinggi dan menguasai digitalisasi. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang bersifat deskriptif. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dengan 200 responden, kemudian data dianalisis dengan analisis univariat menggunakan Skala Guttman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa gambaran tingkat pengetahuan secara umum mengenai wisata trekking menunjukkan tingkatan pengetahuan yang tinggi, yaitu sebesar 80,1% dari 100%, sedangkan gambaran tingkat pengetahuan secara khusus mengenai wisata trekking menunjukkan tingkatan pengetahuan yang masih relatif kurang, yaitu sebesar 73,63% dari 100%. Secara garis besar rata-rata dari persentase keduanya menunjukkan tingkat pengetahuan responden yang cukup tinggi dalam memahami gambaran wisata trekking yaitu 76,87% dari 100%.

Kata Kunci : Trekking; Wisata petualangan; Wisata olahraga; Generasi Y.


Keywords


Trekking; Wisata petualangan; Wisata olahraga; Generasi Y

Full Text:

PDF

References


Afifah, H. N., & Fitrianawati, M. (2021). PENGEMBANGAN MEDIA PANLINTARMATIKA (PAPAN PERKALIAN PINTAR MATEMATIKA) MATERI PERKALIAN UNTUK SISWA SEKOLAH DASAR. WASIS: Jurnal Ilmiah Pendidikan, 2(1), 41-47.

Benckendorff, P., Moscardo, G., & Pendergast, D. (2010). Tourism and generation Y. Cabi.

Bencsik, A., Juhász, T., & Horváth-Csikós, G. (2016). Y and Z Generations at Workplaces. Journal of Competitiveness, 6, 90-106. https://doi.org/10.7441/joc.2016.03.06

Budiman, A. R. (2013). Kapita selekta kuesioner. Jakarta: Salemba Medika.

Faiza, A., & Firda, S. J. (2018). Arus metamorfosa milenial. Penerbit Ernest.

Hultgren, H. N. (1990). Coronary heart disease and trekking. Journal of Wilderness Medicine, 1(3), 154-161. https://doi.org/https://doi.org/10.1580/0953-9859-1.3.154

Poluakan, M. V., Dikayuana, D., Wibowo, H., & Raharjo, S. T. (2019). Potret Generasi Milenial pada Era Revolusi Industri 4.0. Focus: Jurnal Pekerjaan Sosial, 2(2), 187-197.

Putra, Y. S. (2017). Theoritical review: Teori perbedaan generasi. Among Makarti, 9(2).

Sara, F. R., & Komaini, A. (2018). Manajemen Pengelolaan Olahraga Rekreasi Trekking Di Air Terjun Nyarai Lubuk Alung Kab. Padang Pariaman. JURNAL STAMINA, 1(1), 325-337.

Shaikh, M., & Jindal, P. (2017). Developing and managing young

talent: framework of talent management strategies for Gen Y. International Journal of Environment, Workplace and Employment, 4, 171. https://doi.org/10.1504/IJEWE.2017.10008684

Soekidjo, N. (2010). Metodologi penelitian kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta, 50.

Swadesi, I. K. I., Sudiana, I. K., Ary, N. M., & Widiastini, S. (2020). PENGEMBANGAN SDM PENGELOLAAN OLAHRAGA TREKKING DALAM UPAYA MENINGKATKAN EKONOMI DESA. Proceeding Senadimas Undiksha, 941.

Thomas, C. R., & Eunjung, O. (2007). Generational Differences. In Handbook of Research on Educational Communications and Technology. Routledge. https://doi.org/10.4324/9780203880869.ch25

Weber, K. (2001). Outdoor adventure tourism: A Review of Research Approaches. Annals of Tourism Research, 28(2), 360-377. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/S0160-7383(00)00051-7




DOI: https://doi.org/10.17509/jithor.v4i2.36301

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

eISSN : 2654-4687

pISSN : 2654-3893

This work is licensed under Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

Visit My Stat