EKSPLORASI PEMAHAMAN KONSEP MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN FISIKA PADA MATERI GERAK DAN GAYA DENGAN MENGGUNAKAN FCI

Syuhendri Syuhendri

Abstract


A research to explore Physics Education Study Program students’ conceptual understanding on motion and force has been done. The research used quantitative and qualitative mix-method. The instrument used was the Indonesian version of Force Concept Inventory (FCI). The results showed that the level of students’ conceptual understanding on motion and force was 18,08%, and the level of their conceptual mastery for each of six-areas were between 9,9% and 26,2%, with the tendency the students more difficult to mastery the higher concepts. From 21 concepts, 19 concepts were well understood by less than 30% students and 2 others concepts by less than 50% students. Among the most difficult concepts to understand were: velocity direction constant if there is no force work, effect of weight/mass in acceleration of falling object, discriminate acceleration and velocity, contact force of air resistance, relationship between constant force and constant acceleration, first law for cancelling forces, and third law for continuous forces. The conclusion was the students’ conceptual mastery is low for all of motion and force materials. It is suggested that the lecturer of Basic Physics course concerns about students’ conceptual understanding and look for specific strategy to promote students’ conceptual understanding on motion and force.

Abstrak

Telah dilakukan penelitian untuk melihat pemahaman konsep mahasiswa Program Studi Pendidikan Fisika pada materi gerak dan gaya. Penelitian menggunakan metode gabungan kuantitatif-kualitatif. Instrument yang digunakan adalah Force Concept Inventory (FCI) versi Bahasa Indonesia. Hasil penelitian adalah didapatkan tingkat pemahaman konsep gerak dan gaya 18,08%. Tingkat penguasaan untuk masing-masing dari enam area gerak dan gaya adalah pada rentang 9,9% - 26,2% dengan kecendrungan semakin sedikit mahasiswa menguasai konsep yang lebih tinggi. Dari 21 konsep, 19 konsep dipahami dengan baik oleh kurang dari 30% mahasiswa dan 2 konsep lainnya kurang oleh 50% mahasiswa. Beberapa konsep yang paling sulit dipahami adalah: arah kecepatan konstan jika tidak ada gaya yang bekerja, pengaruh berat/massa pada percepatan benda jatuh, membedakan percepatan dan kecepatan, gaya kontak gesekan fluida (udara), hubungan gaya konstan dengan percepatan konstan, hukum 1 untuk gaya yang saling meniadakan, dan hukun 3 untuk gaya kontinu. Kesimpulan adalah tingkat penguasaan konsep rendah secara merata diseluruh materi gerak dan gaya. Implikasi dari penelitian adalah pengampu mata kuliah perlu memperhatikan pemahaman konsep dan mencarikan strategi spesifik untuk meningkatkan pemahaman konsep pada materi gerak dan gaya.


Keywords


motion and force; FCI; conceptual understanding; gerak dan gaya; pemahaman konsep



DOI: https://doi.org/10.18269/jpmipa.v22i1.8377

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Jurnal Pengajaran MIPA

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

JPMIPA http://ejournal.upi.edu/index.php/jpmipa/index is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

Jurnal Pengajaran Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (JPMIPA) or Journal of Mathematics and Science Teaching 

All rights reserverd. pISSN 1412-0917 eISSN 2443-3616

Copyright © Faculty of Mathematics and Science Education (FPMIPA) Universitas Pendidikan Indonesia (UPI)

 

View JPMIPA Stats