Pengembangan Komunikasi Verbal pada Anak Tunarungu
Abstract
Komunikasi verbal adalah suatu proses untuk menyampaikan pesan yang dilakukan secara lisan melalui suatu percakapan oleh dua orang atau lebih sehingga pesan yang disampaikan dapat dipahami. Pendekatan yang digunakan pada penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif. Dengan pendekatan kualitatif ini, penelitian bermaksud mempelajari kondisi alamiah yang terjadi dalam pengembangan komunikasi verbal anak tunarungu di kelas persiapan di SLB B Santi Rama Jakarta. Teknik pengumpulan data yang dilakukan melalui teknik wawancara dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan komunikasi verbal berlangsung dalam kondisi alamiah dan mendapat dukungan dari guru dan kepala sekolah.
Kata kunci:komunikasi, verbal, anaktunarungu
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Bunawan, L. (1997). Komunikasi Total. Proyek Pendidikan Tenaga Akademik Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.
Bunawan, L dan Cecilia, Y. (2000). Penguasaan Bahasa Anak Tunarungu. Jakarta: Yayasan Santi Rama
Liliweri, A. (1994). Komunikasi Verbal dan Non Verbal. Bandung: PT Citra Aditya Bakti
Margareth. (2009). Komunikasi [Online]. Tersedia: http://www.scribd.com/doc/17403518/pengertian-komunikasi [30 Juni 2010]
Moekijat. (1993). Teori Komunikasi. Bandung: PT. Mandar Maju
Ratna (2010). Pengertian Komunikas [Online]. Tersedia: http://rtnalwaysforvou.blogspot.com/2010/01 /pengertian-komunikasil.html [11 Januari2011]
Riswanto (2011). Komunikasi Verbal [Online]. Tersedia: http://riswantohidavat.wordpress.com/komunikasi/komunikasi-verbal/ [11 Januari 2011]
Somad, P. (2008). Deftnisi dan Klasifikasi Tunarungu [Online]. Tersedia : http://permanariansomad.blogspot.com/2008/04/dampakketunarunguan.htm1 [11 Januari 2011]
Somad, P. (2009). Dampak Ketunarunguan [Online]. Tersedia : http://permanariansomad.blogspot.com/2009/11/dampakketunarunguan.htmi [30 Juni 2010]
DOI: https://doi.org/10.17509/jassi.v10i2.3916
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2016 Universitas Pendidikan Indonesia
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.