PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KONTEKSTUAL, PEMBELAJARAN LANGSUNG DAN MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP HASIL BELAJAR KOGNITIF

Edy Suprapto

Abstract


Penelitian ini bertujuan: (1) menguji perbedaan hasil belajar kognitif antara siswa yang diajar dengan model pembelajaran kontekstual dan pembelajaran langsung, (2) menguji perbedaan hasil belajar kognitif antara siswa dengan motivasi berprestasi tinggi dan siswa dengan motivasi berprestasi rendah, dan (3) menguji ada tidaknya interaksi antara model pembelajaran dan motivasi berprestasi terhadap hasil belajar kognitif. Penelitian ini menggunakan model rancangan nonequivalent control group design dengan rancangan faktorial 2x2. Subjek penelitian adalah siswa SMK Negeri 2 Kupang, kelas X TKR yang memprogram pelajaran sepeda motor semester ganjil tahun 2013/2014. Subjek penelitian tidak ditentukan secara random tapi secara intact group, yaitu kelas X TKR 1 (38 siswa) sebagai kelas eksperimen (pembelajaran kontekstual) dan kelas X TKR 2 (39 siswa) sebagai kelas kontrol (pembelajaran langsung). Data penelitian dianalisis secara deskriptif dan ANOVA (Analysis of Variance) yang didasarkan pada taraf signifikansi 5%. Dari hasil penelitian disimpulkan: (1) penggunaan model pembelajaran kontekstual lebih unggul dibandingkan dengan model pembelajaran langsung terhadap hasil belajar kognitif, (2) ada perbedaan hasil belajar kognitif yang signifikan antara siswa dengan motivasi berprestasi tinggi dan siswa dengan motivasi berprestasi rendah, dan (3) tidak ada interaksi yang signifikan antara model pembelajaran dan motivasi berprestasi pada hasil belajar kognitif.

Full Text:

PDF

References


Terpadu. Jakarta: Prestasi Pustaka Publisher.

Asyto, B.P. (2013). Hubungan Pemberian Tugas dengan Hasil Belajar Siswa pada Mata Pel aj aran Tekni k Sepeda Motor di SMK N 1 Tarusan. Automotive Engineering Education Journals. Vol.1 No.1 (2013).

Banuarli, A. (2012). Perbedaan Hasil Belajar Dengan Metode Pembelajaran Kooperatif Tipe Teams Games Tournament (Tgt) dan Konvensional dalam Mata Pelajaran Dasar Otomotif Sepeda Motor pada Siswa Kelas X Jurusan Sepeda Motor di SMK Muhammadiyah 1 Bambanglipuro. Skripsi . Yogyakarta: Fakultas Teknik UNY.

Bern, R.G. & Erickson, P.M. (2001). Contextual Teaching and Learning: Preparing Students for the New Economy. The Highlight Zone: Research © Work No. 5. http://www.nccte.com/publications/infosynthesis/index.asp#HZ. diakses: 15 April 2012.

Danielson, J.A., Bander, H.S., Milss, E.M., Vwermeer, P.J. & Lockee, B.B. (2003). A Tool for Helping Veterinary Lear Diagnostic Problem Solving. Education Technology Research and Development, 51(3) : 63-81.

Efendi , M. (2009). Kurikulum dan Pembelajaran: Pengantar ke Arah Pemahaman KBK, KTSP, dan SBI. Malang: FI P U niversitas Negeri Malang.

Fong Ma, A.K., O’Toole, J. & Keppell, M. (2008). An Investigation of Student Teachers’ Attitudes to the Use of Media Triggered Problem Based Learning, Australasian Journal of Educational Technology. 24(3),311-325

Frank, M. & Barzilai, A. (2006). Project-Based Technology: Instructional Strutegy for Developing Tecnological Literacy, Journal of Technology Education. 18(1): 39-53.

Ghozali , I. (2009). Aplikasi Analisis Multivariat dengan Program SPSS. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Gupta, M., Devi, M., & Pasrija, P. (2012). Achievement Motivation: a Major Factor in Determining Academic Achievement. Asian Journal of Multidimensional Research. 1(3) : 131-145.

Hair, J.F., Anderson, R.E., Tatham, R.L. & Balck, W.C. (1995). Multivariate Data Analysis with Reading. Fourth Edition. New Jersey: Prentice-Hall, Inc.

H itipeuw, I. (2009). Belajar dan Pembelajaran. Malang: FI P Universitas Negeri Malang.

Johnson, E.B. (2002). Contextual Teaching and Learning. California: Corwin Press, I nc.

Kelley, T. & Kelam, N. (2009). A Theoretical Framework to Guide the Re- Engineering of Technology Education, Journal of Technology Education. 20(2) : 37-49

Kerlinger, F.N. & Lee, H.B. (2000). Foundations of Behavioral Research. Fourth Edition. California: Wadsworth Publishing Company.

Knowles, E. & Kerkman, D. (2007). An Investigation of Students Attitude and Achievement Motivation toward Online Learning. Student Motivation. 2: 70-80.

Komalasari, K. (2012). The Living Value-Based Contextual Learning to Develop the Students’ Character. Journal of Social Sciences, 8(2): 246-251.

Krathwohl, D.E., Bloom, B.E. & Masia, B. B. (1964). Taxonomy of Educational Objects, The Classification of Educational Goals, Handbook II: Affective Domain. Longmans.

Mukhadis, A. (2003). Pengorganisasian Isi Pembelajaran Tipe Prosedural (Kajian empirik pada Latar Sekolah Menengah Kejuruan Rumpun Teknologi). Malang: UM Press.

Nuh, M. (2011). SMK, Mempersiapkan Siswa Masuk Dunia Kerja. Koran Jakarta 18 Februari 2011. Jakarta.

Onete, O.U., Edet, P.B., Udey, F.U. & Ogbor, B.P. (2012). Academic Performance:a Function of Achievement Motivation Among Education Students of Cross River University of Technology, Calabar. Review of Higher Education in Africa. 4() : 63-83

Panitz, T. (2011). Benefits of Cooperative Learning in Relation to Student Motivation. (online). http://home.capecod.net/~tpanitz/tedsarticles/motivation.html. diakses 14 April 2014.

Ridwan. (2008). Pengaruh Model Pembelajaran (Kontekstual vs Konvensional) dan Gaya Belajar terhadap Pemahaman Konsep, Kemampuan Psikomotor dan Pemecahan Masalah pada Mahasiswa Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Negeri Padang (Disertasi). Malang: Pasca Sarj ana U niversitas Negeri Malang.

Smith, B.P. (2010). Instructional Strategies in Family and Consumer Sciences: Implementing the Contextual Teaching and Learning Pedagogical Model. Journal of Family & Consumer Sciences Education. 28(1): 23-38.

Sufren & Natanael, Y. (2013). Mahir Menggunakan SPSS Secara Otodidak. Jakarta: PT Elex Media Komputi ndo

Sugiyono. (2011). Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta

Sumarna. S. (2004). Peningkatan Pendidikan MIPA dalam Master Plan Pendidikan Indonesia 2005-2009. Makalah disampaikan dalam Seminar N asional Penel iti an, Pendidikan, dan Penerapan M I PA tanggal 2 Agustus 2004, kerjasama FMIPA UNY, Ditjen Dikti Depdiknas, dan IMSTEP-JICA

Suparman, L., Marhaeni, A.A.I.N. & Dantes, N. (2013). The Effect of Contextual Teaching and Learning Approach upon Students' Writing Competency for the Tenth Grade Students of SMA N 1 Keruak in the Academic Year 2012- 2013. e-Journal Program Pascasarjana Universitas Pendidikan Ganesha Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris (Volume 1 Tahun 2013)

Tan, I.G.C. (2011). Effects of Group Investigation on Academic Achievement and Motivation of High and Low Ability Students in Singapore Secondary Schools. (online). http://www.iasce.net/publications.html. diakses 10 April 2014.

Tuckman, B.W. (1999). Conducting Educational Research. Fifth Edition. Orlando: EarlMcpeek Publisher




DOI: https://doi.org/10.17509/invotec.v11i1.4836

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2017 Innovation of Vocational Technology Education



This journal provides immediate open access to its content on the principle that making research freely available to the public supports a greater global exchange of knowledge.

Lisensi Creative Commons
This work is licensed under a Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.

View My Stats