INOVASI KURIKULUM DALAM ASPEK TUJUAN DAN MATERI KURIKULUM PAUD

Indah Maysela Azzahra, Triyana Triyana, Sukiman Sukiman

Abstract


Perubahan kurikulum yang terjadi di Indonesia merupakan salah satu bentuk Inovasi untuk merencanakan pembelajaran dan meningkatkan kualitas mutu pendidikan lulusan siswa yang lebih maju dan optimal. Tujuan penelitian yaitu untuk mengetahui dan membandingkan tujuan dan materi kurikulum PAUD Tahun 1994-2013. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan pendekatan studi pustaka. Pengumpulan data dilakukan dengan cara mencari sebanyak-banyaknya informasi terkait inovasi kurikulum dalam aspek tujuan dan manfaat kurikulum dan kurikulum PAUD mulai dari kurikulum tahun 1994 sampai dengan tahun 2013. Analisis data yang digunakan adalah analisis model interaktif Miles dan Huberman. Tahapan analisis data terdiri dari data collection, data reduction, data disply, dan data verification. Hasil penelitian yaitu adanya perbaikan dan pembenahan dalam kurikulum dari setiap kurikulum-kurikulum yang ada sebelumnya apabila ditinjau dari aspek tujuan dan materi kurikulum. Kurikulum yang sangat jelas telihat mengalami inovasi yaitu pada kurikulum tahun 2004. Melakukan pembandingan tujuan dan materi kurikulum PAUD, diharapkan dapat berguna bagi lembaga PAUD untuk melakukan inovasi kurikulum lembaga PAUD sendiri

Keywords


Inovasi, Kurikulum, PAUD

Full Text:

PDF

References


Ananda, A. P., & Hudaidah, H. (2021). Perkembangan Kurikulum Pendidikan di Indone

sia dari Masa Ke Masa. Sindang: Jurnal Pendidikan Sejarah Dan Kajian Sejarah,

(2), 102–108. Retrieved from https://ojs.stkippgri-lubuklinggau.ac.id/index.php/J

S/article/view/1192

Bahri, S. (2020). Inovasi Kurikulum PAI Berbasis Multikultural di Madrasah Aliyah. Ka

lam: Jurnal Agama Dan Sosial Humaniora, 8(2), 101–121. Retrieved from http://j

ournal.lsamaaceh.com/index.php/kalam/article/view/94

Fatimah, I. F. (2021). Strategi Inovasi Kurikulum. EduTeach: Jurnal Edukasi Dan Tekno

logi Pembelajaran, 2(1), 16–30. Retrieved from https://ejurnal.umri.ac.id/index.ph

p/eduteach/article/view/2412

Firdasari, K. (2021). Inovasi Kurikulum dan Pembelajaran dalam Menigkatkan Mutu Pe

ndidikan. Universitas Muhammadiyah Sidoarjo, pp. 1–5. http://eprints.umsida.ac.i

d/8287/: Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.

Fitrah, M., & Luthfiyah. (2017). Metodologi Penelitian; Penelitian Kualitatif, Tindakan

Kelas & Studi Kasus. Sukabumi: CV Jejak.

Herlina, & Indrati, Y. (2010). Sejarah Perkembangan Kurikulum Taman Kanak-Kanak d

i Indonesia dari Masa ke Masa. Jakarta: Academia Edu.

Lutfia, A. (2021). Perkembangan Kebijakan Pendidikan Pra Sekolah: Fokus pada Inova

si Pendidikan TK. EduChild: Majalah Ilmiah Pendidikan, 2(2), 1–8. Retrieved fro

m http://ojs.uninus.ac.id/index.php/EDUCHILD/article/view/1368

Manurung, L. (2019). Sejarah Kurikulum di Indonesia. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidik

an, 5(2), 88–95. Retrieved from https://jurnal.peneliti.net/index.php/JIWP/article/v

iew/98

Munawaroh, L. (2014). Dari Masa ke Masa perkembangan Kurikulum PAUD di Indone

sia. Retrieved from Kompasiana Beyond Blogging website: https://www.kompasia

na.com/amp/almunawwar/dari-masa-ke-masa-perkembangan-kurikulum-paud-di-i

ndonesia_54f7427ca3331152748b489b

Nasional, D. P. (2003). Kurikulum 2004 Standar Kompetensi Pendidikan Anak Usia Din

i Taman Kanak-Kanak dan Raudhatul Athfal. Indonesia.

Ndari, S. S., & Chandrawaty. (2017). Telaah Kurikulum Pendidikan Anak Usia Dini. Ta

sikmalaya: Edu Publisher.

Ndeot, F. (2019). Pentingnya Pengembangan Kurikulum di PAUD. Jurnal Lonto Leok P

endidikan Anak Usia Dini, 2(1), 30–36. Retrieved from http://unikastpaulus.ac.id/j

urnal/index.php/jllpaud/article/view/335

Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 137 Tahun 2

Tentang Standar Nasional Pendidikan Anak Usia Dini. (2014).

Peraturan Pemerintah Republik Indonesia. (2005). Standar Nasional Pendidikan.

Rahmawati, Y., Ismail, Y., & Anggraeni, D. (2019a). Implementasi Kurikulum 2013 Pen

didikan Anak Usia Dini. Tarbawy : Indonesian Journal of Islamic Education, 6(1),

Retrieved from https://ejournal.upi.edu/index.php/tarbawy/article/view/19464

Rahmawati, Y., Ismail, Y., & Anggraeni, D. (2019b). Implementasi Kurikulum 2013 Pen

didikan Anak Usia Dini. TARBAWY : Indonesian Journal of Islamic Education, 6(1

), 70. https://doi.org/10.17509/t.v6i1.19464

Rifai, A. (2018). Pengembangan dan Inovasi Kurikulum 2013 pada Pendidikan Anak Us

ia Dini. Waladuna: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini, 2(1), 1–10. Retrieved

from http://jurnal.iailm.ac.id/index.php/waladuna/article/view/82

Ritonga, M. (2018). Politik dan Dinamika Kebijakan Perubahan Kurikulum Pendidikan

di Indonesia Hingga Masa Reformasi. Bina Gogik: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru

Sekolah Dasar, 5(2), 88–102. Retrieved from https://ejournal.stkipbbm.ac.id/index

.php/pgsd/article/view/212

Rusdianah, L., & Nurdiansyah, N. (2021). Analisis Kurikulum Berdasarkan Kebijakan.

At-Tajdid: Jurnal Ilmu Tarbiyah, 9(2), 68–89. Retrieved from http://ejournal.inism

upacitan.ac.id/index.php/tajdid/article/view/234

Suwendra, I. W. (2018). Metodologi Penelitian Kualitatif dalam Ilmu Sosial, Pendidika

n, Kebudayaan dan Keagamaan. Bali: Nilacakra. Retrieved from https://books.goo

gle.co.id/books?id=8iJtDwAAQBAJ

Wiranti, M., Yusnita, N. C., Saadah, N., Istiningsih, & Rokhimawan, M. A. (2021). Strat

egi Guru dalam Mengimplementasikan Kurikulum 2013 PAUD (Studi Kasus di TK

Annur II Maguwoharjo Sleman Yogyakarta). Jurnal Care (Children Advisory Rese

arch and Education), 8(2), 47–57. Retrieved from http://e-journal.unipma.ac.id/ind

ex.php/JPAUD/article/view/8558




DOI: https://doi.org/10.17509/e.v21i1.41672

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 EDUTECH

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional.
Copyright © 2018 Edutech