PEMBELAJARAN TARI RADAP RAHAYU DENGAN METODE PEMBELAJARAN AUDIO VISUAL DI KELAS VII SMP NEGERI 10 BANJARMASIN

Nurul Huda, Edlin Yanuar Nugraheni, Putri Dyah Indriyani

Abstract


Penelitian ini membahas tentang pembelajaran tentang seni tari dengan memperhatikan proses pembelajaran tari Radap Rahayu dengan metode pembelajaran audio visual di kelas VII SMP Negeri 10 Banjarmasin. Penelitian ini bertujuan untuk mendreskripsikan proses pembelajaran tari Radap Rahayu pada siswa kelas VII di SMP Negeri 10 Banjarmasin dengan metode pembelajaran audio visual. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan teknik pengumpulan datanya melalui observasi, wawancara dan dokumentasi. Analisis data melalui reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukan bahwa dalam proses pembelajaran, terdapat tiga tahapan, yaitu kegiatan pembuka atau awal, kegiatan inti, lalu diakhiri dengan kegiatan penutup. Pada kegiatan pembuka, guru menyapa siswa, memberikan gambaran tetnag pembelajaran yang akan dilakukan pada hari tersebut. Kemudian pada kegiatan inti, guru memberikan materi kepada siswa, materi tersebut berisi tentang sinopsis tari, ragam gerak tari, rias, kostum, dan aksesoris, serta musik

iringan tari Radap Rahayu, guru menggunakan metode pembelajaran audio visual yaitu dengan LCD proyektor serta speaker untuk menampilkan materi tersebut di depan kelas serta untuk menampilkan video, guru juga membagi serta memberi tugas kelompok kepada siswa kemudian siswa per kelompok akan mempresentasikan hasil kerjanya. Pada kegiatan penutup, guru membuka sesi tanya jawab, memberi kesimpulan bersama denga siswa, lalu menutup pembelajaran dengan doa serta salam.


Keywords


Pembelajaran, Tari Radap Rahayu, Metode Pembelajaran Audio Visual

References


Abduhan, R., Mulyani, S., Utami, B. 2015. Pengaruh Model Pembelajaran Problem Solving dan Student Teams Achievement Divisions (STAD) Berkombinasi Drill and Practice dengan Memperhatikan Kemampuan Matematika Terhadap Prestasi Belajar Siswa pada Pokok Bahasan Konsep Mil Kelas X MIPA SMA Negeri 3 Surakarta Smester Genap Tahun Pelajaran 2014/2015. Jurnal Pendidikan Kimia, 4 (4) : 71-79.

Abdul Gafur. 2012. Desain Pembelajaran: Konsep, Model, dan Aplikasinya Dalam Perencanaan Pelaksanaan Pembelajaran. Yogyakarta: Ombak.

Abdurrahman Ginting. 2008. Esensi Praktis Belajar Dan Pembelajaran. Bandung: Humaniora. Hal. 42.

Acong, Ngale Yasintha. 2023. Pembelajaran Tarisae Kaba dengan Metode Tutor Sebaya di Sanggar Molas Bali Belo Ruteng Nusa Tenggara Timur. Jurnal Pendidikan Sendratasik, Vol. 12 No. 1, Juni 2023. ISSN 2828-9218. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/jurnal-pendidikan-sendratasik/article/view/44378/39276

Ade, Sanjaya. 2011. Model-model Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara

Agus Supriyono. 2009. Jenis-Jenis Model Pembelajaran.Yogyakarta: Pustaka Belajar. Hal. 1

Aisyah, Siti. 2010. Perkembangan Dan Konsep Dasar Pengembangan Anak Usia Dini. Universitas Terbuka, Jakarta

Amelia Safitri, F. 2019. Analisis Kesalahan Siswa Dalam Menyelesaikan Soal Cerita Bangun Datar Berdasarkan Newman’s Error Analysis (NEA). Universitas Jember. https://journal.unnes.ac.id/nju/index.php/jpk/article/view/18465

Andi Setiawan, M, M.Pd. 2017. Belajar dan Pembelajaran. Ponogoro: Uwais Inspirasi Indonesia

Anggraini, L. 2020. Asuhan Keperawatan Pada An. Z Dengan Dhf (Dengue Hemogragi Fever) di RSIA Husada Bunda Salo Tahun 2020 (Doctoral dissertation, Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai). http://repository.universitaspahlawan.ac.id/59/3/bab%201%20-3%201714401005.pdf di akses di internet pada tanggal 14 september 2021

Aprilina, F. 2014. Rekonstruksi Tari Kuntulan sebagai Salah Satu Identitas Kesenian Kabupaten Tegal. Vol 3 (1), 8 Halaman

Arifin, Zainal. 2009. Evaluasi Pembelajaran. Bandung: PT Remaja Rosdakarya Offset

Arikunto, S. 2019. Prosedur Penelitian. Jakarta: Rineka cipta

Arikunto, S. 2006. Prosedur Penelitian (Suatu Pendekatan Praktek). Jakarta: Rineka Cipta

Arikunto, S. dkk. 2012. Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara

Arikunto, Suharsimi. 2013. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta

Arsyad, A. 2017. Media Pembelajaran. Cet. 20. Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada

Asri, Gita Kinanthi Purnama. 2023. Komponen Pembelajaran Tari Radap Rahayu Dalam Ekstrakurikuler Tari Di Sd Islam Sabilal Muhtadin. Elementa: Jurnal Pgsd Stkip Pgri Banjarmasin

Aunurrahman. 2016. Belajar dan Pembelajaran. Bandung: Alfabeta

Baharuddin, H, dan Wahyuni, Esa Nur. 2009. Teori Belajar dan Pembelajaran. Yogyakarta : Ar-Ruzz Media

Cerita, I. 2020, Tari Kontemporer Dalam Pesta Kesenian Bali: Antara Eksistensi, Hegemoni, dan Marginalisasi. Bali: PT. Japa Widya Duta

Dja'ali. 2011. Psikologi Pendidikan .Jakarta : Bumi Aksara. hal. 122

Febliza, Asyti dan Zul Afdal. (2015). Media Pembelajaran dan Teknologi Informasi Komunikasi. Adefa Grafika: Pekanbaru.

Hamalik, O., 2011, Proses Belajar Mengajar. Jakarta: Bumi Aksara

Ihsana, 2017. Belajar dan Pembelajaran.Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Indriantoro, Nur., dan Supomo, Bambang. 2013. Metodologi Penelitian Bisnis Untuk Akuntansi & Manajemen. Yogyakarta: BPFE

Indriyani, Putri Dyah. 2022. Nilai-Nilai Religius dalam Kesenian Tradisional Masyarakat Banjar. Indosesian Journal of Performing Arts Education. http://journal.isi.ac.id/index.php/IJOPAED

Jazuli M.2008. Pendidikan Seni Budaya Suplemen Pembelajaran Seni tari. Semarang: Unnes Press

Kristiati Yuliana.2015. Faktor-faktor penghambat dalam pembelajaran seni tari di SMP Negeri 1 Patuk Gunungkidul. Skripsi.Universitas Negeri Yogyakarta.http://tappdf.com

Lestari, I. 2013. Pengembangan bahan Ajar Berbasis Kompetensi: Sesuai dengan Kurikulum Tingkat satuan Pendidikan. Padang: Akademia Permata

Mahardika, Made Imbang Duta dkk. 2022. Efektivitas Metode Pembelajaran Audio Visual Dalam Memainkan Alat Musik Tradisional Suling Bali. Prosiding: Widyadharma I. https://ojs.mahadewa.ac.id/index.php/widyadharma/article/view/2070

Mudlofir, A., & Rusydiyah, E. F. 2019. Desain Pembelajaran Inovatif dari Teori ke Praktik. Depok: PT. Raja Grafindo Persada

Mulyasana, Dedi. 2012. Pendidikan Bermutu dan Berdaya Saing. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya. hlm.155.

Mulyatiningsih, E. 2011. Metode Penelitian Terapan Bidang Pendidikan. Yogyakarta: Alfabeta.

Nugraheni, Edlin Yanuar. 2010. Perubahan Bentuk Pertunjukan Tari Radap Rahayu di Banjarmasin Kalimantan Selatan. Dewa Ruci. Vol. 6 No. 3:368.

Nugraheni, Edlin Yanuar dkk. 2024. The Social Construction of the Banjar Ethnic Society Toward the Radap Rahayu Dance. Jurnal Ilmiah Pueradeun. Vol. 12 No. 1:51. https://doi.org/10.26811/peuradeun.v12i1.1029

Priyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif. Surabaya: Zifatama Publishing. Hal 1. PT Alfabet

Rachmawati dan Kurniati. 2010. Strategi Pengembangan Kreativitas Pada Anak. Kencana Prenada Media Group, Jakarta

Rahayu, Mardyani. 2020. Pelaksanaan Pembelajaran Seni Budaya (Tari Saman) Berbasis Kurikulum 2013 i Kelas Xi Sman 1 Pujud Tahun Ajaran 2019/2020. Program Studi Pendidikan Sendratasik. Pekanbaru. Universitas Islam Riau

Rivai, Veithzal dan Ella Jauvani Sagala, 2013. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan: Dari Teori ke Praktik, Edisi Kedua. Cetakan Kelima. PT. Rajagrafindo Persada, Jakarta.

Rukmini, Dewi dan Juwita. 2020. Analisis Struktur Tari Radap Rahayu. Lentera Jurnal Ilmiah Kependidikan ISSN : 0216-7433Vol.15No.1 (2020)33–45. Retrieved from https://jurnal.stkipbjm.ac.id/index.php/jpl/article/view/1001

Rusman. 2011. Model-Model Pembelajaran Mengembangkan Profesionalisme Guru. Jakarta: Raja Grafindo Persada

Rusman.(2012). Model – Model Pembelajaran. Depok : PT Rajagrafindo Persada

Safitri. 2021. Pelaksanaan Kegiatan Ekstrakurikuler Tari Radap Rahayu Dalam Upaya Melestarikan Budaya Lokal Di Sdn Sn Pasar Lama 1 Banjarmasin Tengah. Jurusan Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah. Banjarmasin. Univesitas Islam Negeri Antasari

Sagala, Syaiful. 2010. Supervisi Pembelajaran dalam Profesi Pendidikan. Bandung: Alfabeta.

Sanjaya, Wina. 2009. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Kencana

Sanjaya. 2011. Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses Pendidikan. Jakarta: Prenada Media Group

Sanjaya. 2015. Model Pengajaran Dan Pembelajaran. Bandung: CV Pustaka Setia.

Siregar, Evelin dan Hartini Nara. 2011. Teori Belajar dan Pembelajaran. Bogor: Ghalia Indonesia

Sitohang, R. 2014. Mengembangkan bahan ajar dalam pembelajaran ilmu pengetahuan sosial (IPS) di SD. Jurnal Kewarganegaraan, 23, 16.

Slameto. 2013. Belajar dan Faktor-Faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: PT Rineka Cipta

Slameto. 2010. Belajar dan faktor-faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta: PT. Rineka Cipta

Suardi, Moh. 2018. Belajar dan Pembelajaran. Yogyakarta: CV BUDI UTAMA

Sudjana, Nana. 2014. Penilaian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya

Sudjana, Nana. 2012. Penelitian Hasil Proses Belajar Mengajar. Bandung: Remaja Rosda Karya

Sugiyono. 2013. Metodelogi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Bandung: ALFABETA

Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: PT Alfabet

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan Kombinasi (Mixed Method). Bandung: Alfabeta

Sugiyono. 2015. Metode penelitian kombinasi (mix methods). Bandung: alfabeta

Sugiyono. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta, CV

Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta

Suparlan. 2008. Menjadi Guru Efektif. Jakarta: Hikayat Publishing

Suprijanto. 2009. Pendidikan Orang Dewasa: Dari Teori Hingga Aplikasi. Jakarta: PT. Bumi Aksara

Tambunan, irwan R., & Purba, S. 2017. Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Aplikasi Lectora Inspire untuk Mata Pelajaran dan Pengukuran Listrik Kelas X di SMK Swasta Imelda. Medan. Jurnal Manajemen Pendidikan, 9(1):24–34

Toto Suharto. 2011. Filsafat Pendidikan Islam. Yogyakarta: Ar-Ruz Media. 119

Triwiyanto, Teguh. 2014. Pengantar Pendidikan. Jakarta: PT. Bumi Aksara

Ubabuddin. 2019. Hakikat Belajar Dan Pembelajaran Di Sekolah Dasar. Jurnal edukatif. 18

Yulianti. 2009. Pengantar Seni tari. Bandung: Cipta Dea Pustaka




DOI: https://doi.org/10.17509/ringkang.v4i2.74429

Refbacks

  • There are currently no refbacks.