BAHAN AJAR KONTEKSTUAL BERBASIS KEBUDAYAAN PADA PROSES PEMBUATAN Mg(OH)2 DARI AIR LAUT

Hani Halimah Fauzani, Omay Sumarna, Yaya Sonjaya

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan bahan ajar kontekstual berbasis kebudayaan pada proses pembuatan Mg(OH)2 dari air laut yang dikembangkan menggunakan model 4D (define, design, develop, disseminate). Hasil penelitian menunjukkan: 1) konsep kimia yang terdapat pada proses pembuatan Mg(OH)2 dari air laut yaitu stoikiometri (KD 3.8 kelas 10), kelarutan dan hasil kali kelarutan (KD 3.11 kelas XI), termokimia (KD 3.4, kelas 11), 2) tujuan pembelajaran dirumuskan sesuai dengan pokok bahasan, 3) uji keterbacaan sebesar 71,7%.

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.17509/jrppk.v8i2.52293

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Masyarakat Pendidikan Kimia Indonesia


Sekretariat:
Program Studi Pendidikan Kimia
Fakultas Pendidikan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
Universitas Pendidikan Indonesia
Jl. Dr Setiabudhi No 229 Bandung 40154