Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Pelaporan Keuangan (Studi Kasus Pada BUMDes Bangkit Sejahtera)

Shinta Dewi Rahayu, Heni Nurani Hartikayanti

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana suatu BUMDes membuat laporan keuangan dan untuk mengatasi permasalahan  yang terjadi saat melaksanakan pelaporan keuangan dalam BUMDes Bangkit Sejahtera Desa Cipada  dengan merancang suatu Sistem Informasi Akuntansi Pelaporan Keuangan yang sesuai dengan Standar Akuntansi Keuangan BUMDes. Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif deskriptif dengan pengumpulan data secara wawancara, observasi, telaah dokumen serta studi kepustakaan. Data yang didapat dari hasil wawancara dan observasi diolah, dianalisis dan diproses lebih lanjut dengan  membuat sistem informasi akuntansi pelaporan keuangan sesuai standar yang berlaku baik secara  manual untuk pemahaman Sumber Daya Manusia, pengembangan sistem terkomputerisasi, dan diakhiri penarikan kesimpulan. Selain itu dalam merancang sistem informasi akuntansi pelaporan keuangan menggunakan metode SDLC Waterfall.

Full Text:

PDF

References


Aji, S. (2018). Luas dan Batas Wilayah Indonesia | Geografi Kelas 11. Ruang Guru_. https://www.ruangguru.com/blog/luas-dan-batas-wilayah-indonesia

Arifin, A., Tusholihah, M., Sanubari, S., & Mardi, R. (2019). Perancangan Laporan Keuangan Berbasis Online Dalam Rangka Peningkatan Usaha Tahu Goreng Di Wilayah Sumedang Jawa Barat. Jurnal Ilmiah Akutansi Dan Keuangan, 1(2), 209–222.

Aryanti, M. R., Purwanto, & Suharyadi. (2020). Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan Kas (Studi Kasus : Koperasi Kota Salatiga). Is The Best Accounting Information Systems and Information Technology Business Enterprise This Is Link for OJS Us, 4(2), 121–135. https://doi.org/10.34010/aisthebest.v4i02.2260

Darmansyah. (2019). Perancangan sistem akuntansi yang adaptif pada ukm berbasis sak etap untuk peningkatan kinerja dan kualitas pelaporan bisnis 1. Jurnal Ekonomi : Journal of Economic, 10(November). https://doi.org/https://doi.org/10.47007/jeko.v10i2.2867

Firdaus, D. W., & Rahmawati, L. (2018). Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Perhitungan Hasil Usaha. Is The Best Accounting Information Systems and Information Technology Business Enterprise This Is Link for OJS Us, 03(1), 4.

Ginanjar, Y., Hernita, N., Riyadi, W., & Rahmayani, M. W. (2020). Factors Affecting the Quality Financial Statement of Badan Usaha Milik Desa (Bumdes). IOP Conference Series: Earth and Environmental Science, 466(1). https://doi.org/10.1088/1755-1315/466/1/012009

Gunawan, H., & Sari, E. A. A. (2016). Penyusunan Sistem Akuntansi Aliston Buana Wisata Batam. Journal of Applied Accounting and Taxation, 1(1), 37–43.

Indonesia, R. (2014). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa. Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi.

Lintong, J. S., Limpeleh, E. A. N., & Sungkowo, B. (2020). Laporan Keuangan Berdasarkan SAK ETAP pada BUMDes “Kineauan” Desa Wawona Kabupaten Minahasa Selatan. Jurnal Bisnis Dan Kewirausahaan, 16(1), 95–101. https://doi.org/10.31940/jbk.v16i1.1597

Nursyifa, A., & Armiati, S. (2020). Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Monitoring Kinerja Bisnis pada Sektor Internal Menggunakan Metode Performance Dashboard (Studi Kasus : PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk.). Jurnal Ilmiah Manajemen Informatika, 12(1).

Pramitari, I., Nurhayanti, K., & Suningsih, S. L. P. Y. (2020). Penerapan Sak Etap Pada Unit Jasa Pengelolaan Sampah Bumdes Desa Buduk. Seminar Nasional Terapan Riset Inovatif (SENTRINOV), 6(2), 246–253. https://proceeding.isas.or.id/index.php/sentrinov/article/view/463

Redaksi, T. (2021). Mahasiswa KKN UNDIP Berikan Literasi Akuntansi Sederhana Bagi BUMDes. Serayunews.Com. https://serayunews.com/mahasiswa-kkn-undip-berikan-literasi-akuntansi-sederhana-bagi-bumdes/

Rizqya, N. (2020). Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Posisi Keuangan Pada UMKM Berbasis WEB (Studi Kasus UMKM Home Catering). Jurnal Ilmiah Komputasi, 19(3), 383–390. https://doi.org/10.32409/jikstik.19.3.65

Santiko, I., Rosidi, R., & Wibawa, S. A. (2017). PEMANFAATAN PRIVATE CLOUD STORAGE SEBAGAI MEDIA PENYIMPANAN DATA E-LEARNING PADA LEMBAGA PENDIDIKAN. Jurnal Teknik Informatika, 10(2). https://doi.org/10.15408/jti.v10i2.6992

Setyobakti, M. H. (2017). IDENTIFICATION OF BUSINESS ENTERPRISES BUMDES BASED ON SOCIAL AND ECONOMIC ASPECT (Case Study at BUMDes Ijen Lestari Tamansari Village District of Banyuwangi). JEMA: Jurnal Ilmiah Bidang Akuntansi Dan Manajemen, 14(02), 101. https://doi.org/10.31106/jema.v14i02.592

Sukiati, W., & Pertami, Y. S. F. (2017). Analisis Kualitas Sumber Daya Manusia Bagian Akuntansi Dalam Pemahaman Terhadap Laporan Keuangan Pada Bumd Kota Bandung. Jurnal Riset Akuntansi Dan Keuangan, 5(1), 1369–1376. https://doi.org/10.17509/jrak.v5i1.6738

Supriyati, & Bahri, R. S. (2020). Model Design of Accounting Information Systems for Village Owned Enterprises (BUMDes). IOP Conference Series: Materials Science and Engineering, 879(1). https://doi.org/10.1088/1757-899X/879/1/012093

Supriyati, S., & Rizky, D. M. (2018). Model Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Budidaya Perikanan Berbasis SAK EMKM dan Android. Is The Best Accounting Information Systems and Information Technology Business Enterprise This Is Link for OJS Us, 3(2), 301–315. https://doi.org/10.34010/aisthebest.v3i2.1526

Susanto, A. (2017). Sistem Informasi Akuntansi : Pemahaman Konsep Secara Terpadu (Perdana). Lingga jaya.

Tazkia, Z. Z. (2019). Perancangan Sistem Informasi Akuntansi Laporan Keuangan Laba Rugi pada Restoran Eatboss Dengan Menggunakan PHP dan MySQL. Is The Best Accounting Information Systems and Information Technology Business Enterprise This Is Link for OJS Us, 4(1), 426–440. https://doi.org/10.34010/aisthebest.v4i1.1831

Yanti, A., & Nurhidayah, F. (2020). Pentingnya Pemahaman Akuntansi Sederhana Sebagai Solusi Untuk Menyusun Laporan Keuangan (Studi kasus pada UD Rian Arianto Farm). Jurnal Akuntansi, 9(2), 183–193. http://ejournal.stiemj.ac.id/index.php/akuntansi186




DOI: https://doi.org/10.17509/jrak.v11i1.47412

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License

Jurnal Riset Akuntansi dan Keuangan  is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats