DAMPAK LINGKUNGAN KERJA SOSIAL DAN INSENTIF PADA SEMANGAT KERJA KARYAWAN INDUSTRI PARIWISATA

Muhammad Rizal Nugroho, Syamsul Hadi Senen, Eded Tarmedi

Abstract


Tujuan penelitian - Tujuan dari makalah ini adalah untuk mengetahui dampak lingkungan kerja sosial dan insentif pada semangat kerja karyawan industri pariwisata.Model/metode penelitian/pendekatan – Model penelitian ini memakai model cross- sectional. Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif dan verifikatif dengan metode survei. Sebanyak 84 responden dipilih sebagai simple random sampling. Survei menggunakan instrumen penelitian berupa kuesioner untuk mengumpulkan data dari responden. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini memakai regresi linier.

Temuan penelitian – Terdapat hasil positif mengenai dampak lingkungan kerja sosial dan insentif pada semangat kerja karyawan industri pariwisata.

Orisinalitas/Nilai – Penelitian ini mengangkat permasalahan bagaimana cara peningkatan semangat kerja karyawan melalui lingkungan kerja sosial dan insentif. Perbedaan penelitian ini dengan penelitian sebelumnya pada objek yang digunakan, variabel yang digunakan, mendukung teori serta referensi yang berbeda yang digunakan oleh peneliti sebelumnya.Kata kunci: Dampak lingkungan kerja, lingkungan kerja sosial, insentif, semangat kerja, industri pariwisata.Jenis Jurnal: Artikel Penelitian

Keywords


Dampak lingkungan kerja, lingkungan kerja sosial, insentif, semangat kerja, industri pariwisata. Jenis Jurnal: Artikel Penelitian

Full Text:

PDF

References


A.A Anwar Prabu Mangkunagara. (2010). Prilaku dan Budaya Organisasi. Bandung: Repika Aditama.

Agus, I. G. D., Dharma, A., & Putra, M. S. (2015). Semangat Kerja Karyawan Dan Kinerja Karyawan Pada PT United Indobali Denpasar, 1–16.

Ann Lasala, C., & Bjarnason, D. (2010). Creating Workplace Environments that Support Moral Courage. Moral Courge, Vol. 15(In nursing), 2010.

Danti, F. P., hakam, M. S., Mukzam, M. D. (2014). Pengaruh kompensasi terhadap semangat kerja karyawan (studi kasus pada karyawan CV. Sejahtera, Pakisaji, Malang). Jurnal Administrasi Bisnis, 9(2), 1–9.

Djoko W, H. (2013). Pengaruh Motivasi, Lingkungan Kerja, Dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Semangat Kerja Karyawan (Studi Kasus Pada Karyawan Bagian Produksi CV. Putra Jaya Sahitaguna, Semarang). Jurnal Sosial Dan Pilitik, 5.

Fitria, R. (2013). Pengaruh Lingkungan Kerja dan Insentif Terhadap Semangat Kerja Pegawai Pada Dana Pensiun PT. BPD Sumatera Barat. Journal Semangat Kerja, 53(9), 1–16.

Girang, R. (2008). Sales Promotion Berpengaruh Pada Keptusan Pengguna Kartu Kredit BNI. Jurnal Strategic, 7(14), 16–82.

Gorda. (2004). Manajemen Sumber Daya Manusia. (W. K. Gematama, Ed.). Denpasar.

Hadi Senen, S., & Taufan H, G. (2009). Pengaruh Lingkungan Kerja, Karakteristik Individu Dan Motivasi Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada PT. Nyonya Meneer Di Semarang, 2.

Herzberg, F. (2003). Dasar-Dasar Manajemen . (Edisi Ke 2). Jakarta: Bumi Aksara.

Lisnawati. (2016). Analisis Persepsi Virtual Brand Terhadap Kinerja Ekuitas Merek. Business Management and Enterpreneurship Education, 1(1), 158–173.

Mathis, R. (2001). Manajemen Sumber Daya Manusia (Buku kedua). Jakarta.

Mathis, R. (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Salemba Empat.

Moekijat. (2010). Manajemen Sumber Daya Manusia. Bandung: Mandar Maju.

Mulyadi, H. (2010). Kondisi Motivasi dan Produktivitas Kerja Karyawan Pada PT . Galamedia Bandung Perkasa. Manajerial, 9, 97–111.

P. Robbins, S. (2003). Organizational Behavior (Edisi 10). Jakarta: PT Macanan Jaya Cemerlang.

Rivai, V., & Sagala, E. J. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan (III). Jakarta: Raja Grafindo.

Sunyoto, D. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: CAPS.

Wibowo Adi, L. (2007). Tourist Product Attribute and Trust to Tourist Satisfaction and Loyalty A Study of Mini Vacation in Bandung. Manajemen Pemasaran Pariwisata, 1–41.

Wursanto. (2009). Dasar-dasar Ilmu Organisasi. Yogyakarta: Andi.

Zendy, P. (2012). Pengaruh Kompensasi, Kepemimpinan dan Motivasi Terhadap Semangat Kerja Karyawan LPD Desa Adat Kuta, 1, 9.




DOI: https://doi.org/10.17509/jbme.v2i1.5972

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.

Creative Commons License

Journal of Business Management Education (JBME)is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License

View My Stats