PENGEMBANGAN PROFESIONALITAS PENGAWAS PENDIDIKAN
Abstract
Menurut Henry Fayol (Harahap 2001), pengawasan mencakup upaya memeriksa apakah semua terjadi sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan, perintah yang dikeluarkan, dan prinsip yang dianut juga dimaksudkan untuk mengetahui keiemahan dan kesalahan agar dapat dihindari kejadiannya dikemudian hari. Menurut Duncan (Harahap 2001), pengawasan adalah tindakan yang menentukan apakah rencana tercapai atau tidak.
Sebuah organisasi pendidikan baik itu secara makro, messo maupun mikro. Peran pengawasan sangatlah esensial untuk mencapai tujuan pendidikan. Jika di Indonesia pendidikan dapat dipandang sebagai sebuah sistem yang terdiri dan input, proses, dan output. Maka peran pengawasan sebetulnya sebagai supporting system pendidikan itu. Atau yang akan mendukung atau menguatkan pencapaian tujuan sehingga prinsip pengawasan yaitu mencari fakta kesalahan atau penyimpangan harus dihilangkan, karena prinsip sebenarnya adalah bukan mencari kesalahan, tetapi mendapatkan ketenaran atau istilah yang biasa digunakan adalah das solen (pelaksanaan yang semestinya).
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Badan Pemeriksa Keuangan RI, (1983). Norma-Norma Pemerikasaan Tanggung Jawab Keuangan Negara, Jakarta. .Sekretaris Jenderal BEPEKA.
Bebby C.E., (1979), Assessment of Indonesia Education: A Guide 'm Planning,Willington, New Zealand CER, OUP.
Cronbach, Lee J., et all, (1980). Toward Reform of Program Evaluation, London Jossey-Bass Publisher.
Gaffar, M.F., (1990), Pengawasan Dalam Manajemen Nasional Pendidikan, Makalah Seminar Manajemen Nasional Pendidikan, IKIP Bandung.
Kast, Fremont E. and James E. Rosenweg, (1981), Organization and Management; Asistem of Management Function, Kogakusha Tokyo McGraw-Hill Inc.
Ray E., B dan Grimsley, Edit E. (1987), Reading in Education Supewishn. New York: ASCD.
UU No. 2o Tahun, (2003), Tentang Sistem Pendidikan Nas'ional, Jakarta, Balai Pustaka.
Satori Djam’an, (1990), Kendali Mutu Pendidikan Persekolahan, Makalah SMNP, IKIP Bandung.
Wahjosumidjo, (2001), Kepemipinan kepala sekolah, Jakarta; PT Raja G rafindo
DOI: https://doi.org/10.17509/jap.v13i1.6385
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2017 Jurnal Administrasi Pendidikan
ISSN: p.1412-8152 e.2580-1007
Jurnal Administrasi Pendidikan is issued by Program Studi Administrasi Pendidikan Sekolah Pascasarjana Universitas Pendidikan Indonesia
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
View My Stats