UPAYA PENGAWAS DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN PROFESIONAL GURU MELALUI SUPERVISI KLINIS PADA MADRASAH IBTIDAIYAH (Ml) DI KABUPATEN BOGOR
Abstract
Belum berfungsinya supervisi klinis secara optimal pada Madrasah Ibtidaiyah (Ml) di Kabupaten Bogor, mendorong peneliti untuk mengungkap permasalahan dengan tujuan untuk memperoleh gambaran yang jelas tentang pelaksaanaan supervise klinis pengawas madrasah terhadap guru-guru. Pendekatan dalam penilitian ini adalah naturalistik kualitatif (Bogdan dan Biklen, 1982), Kegiatan supervise klinis yang dilakukan pengawas dapat membantu guru untuk pemecahan masalah dalam pembelajaran yang berdampak positif terhadap kemampuan kinerja guru.
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Departemen Agama RI (2006), Model-medel Pelatihan Bagi Pengawas Sekolah, Jakarta: Dirjen Kelembagaan Agama Islam Departemen Pendidikan Nasional. (2007), Peraturan Menteri Pendidikan Nasional (PERMEN DIKNAS) nomor 16 Tahun 2007 Tentang Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Guru
Kunandar, (2007), Guru Profesional, Jakarta : PT Raja Grafindo Persada
Musiich Mansur, (2007), Sertifikasi guru Menuju Profesionaliasi Pendidik, Jakarta: Bumi Aksara.
Purwanto Ngalim, (2007), Administrasi dan Supervisi Pendidikan, Bandung: remaja Rosda Karya.
Satori Djam’an, (2009), Makalah Pengawasan Pendidikan di Sekolah. SPs-UPI.
Sahertian Piet A (2008), Konsep dasar & Teknik Supervisi pendidikan, Jakarta: Rineka Cipta.
Tilaar, H.A.R. (2004), Paradigma Baru Pendidikan Nasional, Jakarta: Rineka Cipta
Uno B. Hamzah. (2008), Profesi Kependidikan, Jakarta: Bumi Aksara. Wahyudi. (2009), kepemimpinan Kepala Sekolah Dalam Organisasi Pembelajaran (Learning Organitation), Bandung: Alfabeta.
DOI: https://doi.org/10.17509/jap.v12i1.6363
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2017 Jurnal Administrasi Pendidikan
ISSN: p.1412-8152 e.2580-1007
Jurnal Administrasi Pendidikan is issued by Program Studi Administrasi Pendidikan Sekolah Pascasarjana Universitas Pendidikan Indonesia
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
View My Stats